VISI

“Mewujudkan STIE Sulut sebagai perguruan tinggi yang unggul,
humanis dan berdaya saing nasional maupun internasional tahun
2040”

MISI

  • Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran yang unggul, berkualitas, adaptif dan berbasis kemitraan dengan dunia pendidikan, dunia industri dan dunia usaha;
  • Menyelenggarakan penelitian dan publikasi yang berkontribusi pada IPTEK dan inovasi;
  • Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat yang inovatif dan selaras dengan pembangunan daerah dan nasional;
  • Menyelenggarakan manajemen dan tata kelola organisasi yang transparan dan akuntabel menuju Good University Governance;
  • Meningkatkan kapasitas kelembagaan yang profesional melalui penguatan kerjasama dalam dan luar negeri.

TUJUAN

01

Meningkatkan mutu pendidikan untuk menghasilkan lulusan yang profesional, kompetitif, dan berjiwa entrepreneur sesuai dengan perkembangan IPTEK dan kebutuhan pengguna;

02

Menghasilkan produk penelitian dan publikasi ilmiah yang dapat
berkontribusi dalam pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi serta memenuhi kebutuhan Stakeholder;

03

Menghasilan karya-karya pengabdian kepada masyarakat yang berdaya
saing;

01

Memberikan pelayanan pendidikan yang berkualitas, efektif, efisien, transparan dan akuntabel dan melaksanakan sistem penjaminan mutu
internal dan eksternal baik akademik maupun non akademik

02

Meningkatkan kerja sama dan kemitraan dengan berbagai institusi dalam rangka peningkatan kualitas Tri Dharma Perguruan Tinggi

Scroll to Top
rejekibet mt777 qt777 cv777 cv777 rr777 rejekibet rejekibet rr777 rejekibet rejekibet rejekibet